Siapa yang Akan Menang?
Kasus ini menjadi sorotan publik di Garut, mengingat adanya dugaan praktek mafia tanah yang melibatkan sejumlah oknum dari berbagai pihak. Masyarakat penggarap Cileuleuy kini menunggu tindakan nyata dari pihak berwenang untuk menuntaskan persoalan ini dan melindungi hak-hak mereka.***